Tempat Medical Check Up Pelaut Resmi Yang Ditentukan Oleh Direktorat Jenderal Perhubungan Laut
Tempat Medical Check Up Pelaut Resmi Yang Ditentukan Oleh Direktorat Jenderal Perhubungan Laut
Medical Fitness And Eyesight Standards adalah sertifikat Kesehatan yang dikeluarkan oleh Rumah Sakit atau Lab Klinik yang ditunjuk oleh Direktorat Jenderal Perhubungan Laut dengan proses pemeriksan chek up secara menyeluruh terhadap pelaut. Manfaat dari Medical Fitness And Eyesight Standards antara lain yaitu mencegah penyakit menular akibat pelaut yang terinveksi virus maupun penyakit menular lainya. Selain hal itu juga sebagai syarat melamar pekerjaan agar terbukti dengan sertifikat tersebut bahwa pelaut dalam kondisi sehat.
Masa berlaku dari Medical Fitness And Eyesight Standards itu sendiri adalah 2 tahun, setelah expaired harus melakukan medical ulang. Beberapa tes medikal yang dilakukan di laboratorium antara lain :
- Tes Darah
- Tes Urine
- THT
- Pendenganaran
- EKG
- Rongten dada
- Tes Buta Warna dll
Bagi para perokok dan peminum alkohol ini adalah peringatan penting yang harus diperhatikan karena saat ini perusahaan tidak mau kecolongan terhadap pelaut yang tidak sehat, maka dari itu perlu adanya Medical Fitness And Eyesight Standards. dengan membuatnya di 52 Tempat Medical Chekup Pelaut Resmi.
Tempat Medical Check Up Pelaut Resmi Yang Ditentukan Oleh Direktorat Jenderal Perhubungan Laut
1. RS. PELABUHAN SURABAYA
Alamat : Jl. Kalianget No. 1-2, Surabaya
Phone : (031) 3294801 - 3294802 - 3294803
Fax : (031) 3294804
2. RS. PELNI PETAMBURAN
Alamat : Jl. AIP KS. Tubun, Jakarta
Phone : (021) 5306901 - 5480608 - 5484809
Fax : (021) 5483145
3. RS. PELABUHAN JAKARTA
Alamat : Jl.Kramat Raya, Tanjung Priok - Jakarta Utara
Phone : (021) 4403026
Fax : (021) 4403551
4. KLINIK JAKARTA MARINDO
Alamat : Komp. Perkantoran Yos Sudarso Megah Blok I No. 1 Jl. Yos Sudarso
Kav. 1 Tanjung Priok, Jakarta Utara
Phone : (021) 43934870 - 43910267
Fax : (021) 43934872
5. RS. SUKMUL SISMA MEDIKA
Alamat : Jl. Tawes 18-20 Tanjung Priok, Jakarta Utara
Phone : (021) 4301269 - 4301272
Email : sukmul@indost.net.id
6. KKP TANJUNG PRIOK
Alamat : Jl. Raya Pelabuhan No. 17 Tanjung Priok, Jakarta Utara
Phone : (021) 43931045 - 4373266
Fax : (021) 4373265
7. KLINIK INDOSEHAT
Alamat : Jl. Cilincing Raya No. 74 Semper Timur Cilincing, Jakarta Utara
Phone : (021) 9193272
Fax : (021) 4411281
8. KLINIK PURI MEDIKA MEDICAL CENTER
Alamat : Jl. Sungai Bambu Raya No. 5 Tanjung Priok, Jakarta Utara
Phone : (021) 43903355 - 3903377
Fax : (021) 43903388
Email : medcen@centrin.net.id
9. KLINIK KOPERASI KESEHATAN KERJA PLAYARAN (KOKESPEL)
Alamat : Jl. Ancol Baru No. 1 Tanjung Priok, Jakarta Utara
Phone : (021) 4372447
Fax : (021) 4372468
10. PT. INSANI MEDICAL CENTRE
Alamat : Jl. Basuki Rachmat No. 18, Jakarta Timur
Phone : (021) 8192222
Fax : (021) 85911506
11. RS. PERTAMINA
Alamat : Jl. Kyai Maja, Kebayoran Baru PO. BOX 12120, Jakarta Selatan
Phone : (021) 7200290 - 7219200 - 7219187
Fax : (021) 7203540 - 7209811, Telex 47475 RSPP IA
12. KLINIK AMANAH MEDIKA PURA
Alamat : Jl. Tebet Raya No. 31, Jakarta Selatan 12820
Phone : (021) 83792701
Fax : (021) 83792702
13. KLINIK ARMADA BARAT
Alamat : Jl. Gunung Sahari No. 67, Jakarta Pusat
Phone : (021) 4241108 ext. 4101
Fax : (021) 4246145
14. RS. MITRA KEMAYORAN
Alamat : Jl. Landas Pacu Timur Kemayoran, Jakarta Pusat
Phone : (021) 6545555 - 6545888
Fax : (021) 6545959
15. RS. PERTAMINA JAYA
Alamat : Jl. Jend. Ahmad Yani No. 2, Jakarta Pusat 10510
Phone : (021) 4211911
Fax : (021) 4211913
16. RAJAWALI LESTARI MRITIM CLINIC
Alamat : Jl. Senen Raya No. 66, Jakarta Pusat
Phone : (021) 3440039
Fax : (021) 3440039
17. RS. PELABUHAN SURABAYA CABANG SEMARANG
Alamat : Jl. Usman Janatin, Semarang
Phone : (024) 3549735
Fax : (024) 3548008
18. POLIKLINIK PIP SEMARANG
Alamat : Jl. Singosari No. 2A, Semarang 50242
Phone : (024) 8311527 - 8311528
Fax : (024) 8311529
19. RSUD SERANG
Alamat : Jl. Rumah Sakit No.1, Serang
Phone : (0254) 200528 - 200829
Fax : (0254) 200724
20. KANTOR KESEHATAN PELABUHAN BANTEN
Alamat : Jl. Mayjen Sutoyo No. 21, Cilegon
Phone : (0254) 571083
Fax : (0254) 572491
21. RS. KARTINI SORONG
Alamat : Jl. Mesjid Raya No. 10, Sorong
Phone : (0951) 332091
Fax : (0951) 327048
22. RS PERTAMINA SORONG
Alamat : Jl. Ahmad Yani No. 13, Sorong
Phone : (0951) 321581 - 326110
Fax : (0951) 326110
23. RSUD SORONG
Alamat : Jl. Kesehatan No. 36, Sorong
Phone : (0951) 321850 - 321763
Fax : (0951) 321763
24. RSU BELAWAN BAHAGIA
Alamat : Jl. Stasiun No. 92, Belawan
Phone : (061) 6941927
Fax : (061) 6940120
25. KKP. UJUNG PANDANG
Alamat : Jl. Hatta No. 3, Makasar
Phone : (0411) 317482
Fax : (0411) 334564
26. RS. PELABUHAN PALEMBANG
Alamat : Jl. Mayor Memed Sastrowiryo, Palembang
Phone : (0711) 711843 - 719741
Fax : (0711) 717100
27. RS. OTORITA BATAM
Alamat : Jl. Dr. Cipto Mangunkusumo, Batam
Phone : (0778) 322165
Fax : (0778) 322165
28. RS. PELABUHAN CIREBON
Alamat : Jl. Sisingamangaraja No. 45, Cirebon
Phone : (0231) 208948 - 205657 - 230024
Fax : (0231) 234670
29. DINAS KESEHATAN KOTA BALIKPAPAN
Alamat : Jl. Jendral Sudirman No. 118, Balikpapan
Phone : (0542) 733580 - 7205800
Fax : (0542) 733580
30. RS. SAMARINDA
Alamat : Jl. Niaga Timur No. 130, Samarinda
Phone : (0541) 741092
Fax : (0541) 741092
31. RSUD DUMAI
Alamat : Jl. Tanjung Jati No. 04, Dumai
Phone : (0765) 38367 - 31041 - 38368
Fax : (0765) 31041
32. RS. UMUM DAERAH CILACAP
Alamat : Jl. Jenderal Gatot Subrot No. 28, Cilacap
Phone : (0282) 533010 - 535233
Fax : (0282) 533058
33. RS. PT. PUSRI PALEMBANG
Alamat : Jl. Mayor Zein, Palembang
Phone : (0711) 712111 - 712222
Fax : (0711) 712071
34. RSUD BITUNG
Alamat : Jl. Manembo-nembo, Bitung
Phone : (0438) 38066
fax : (0438) 30951
35. RSUD Dr. AHMAD YANI PEKANBARU
Alamat : Jl. Diponegoro No. 2, Pekanbaru
Phone : (0761) 23418 - 21618 - 21657
Fax : (0761) 20253
36. RSUD ULIN BANJARMASIN
Alamat : Jl. Ahmad Yani No. 13, Banjarmasin
Phone : (0511) 3252180 - 3257470
37. KANTOR KESEHATAN PELABUHAN DENPASAR
Alamat : Jl. Raya Gusti Ngurah Rai, Denpasar
Phone : (0361) 751407 - 751033
Fax : (0361) 761881
38. RSUD MATARAM
Alamat : Jl. Pejanggik No. 6 Mataram
Phone : (0370) 621345 - 639717
Fax : (0370) 621345
39. RS. YOS SUDARSO
Alamat : Jl. Sitayuh No. 1, Padang
Phone : (0751) 33230 - 33231
Fax : (0751) 31811
40. KESEHATAN DAERAH MILITER PADANG
Alamat : Jl.Jl. Dr. Wahidin No. 1, Padang
Phone : (0751) 31003
Fax : (0751) 31003
41. INTERNATIONAL SOS JAKARTA CLINIC
Alamat : Jl. Numfor No. 1, Tembaga Pura
Phone : (0901) 407666 - 301111 - 407652
Fax : (0901) 404487
42. RSAL JAYAPURA
Alamat : Jl. Amphibi 1 Hamadi, Jayapura
Phone : (0967) 522958 - 532146
43. RSAL DR. R. GHANDI AT
Alamat : Komplek TNI AL Sorido, Biak
Phone : (0981) 21899 - 21644
Fax : (0981) 22979
44. RSUD MERAUKE
Alamat : Jl. Soekarjo Wiryopranoto No. 1, Merauke
Phone : (0971) 321124 - 321125
45. RS. CASA MEDICAL CENTRE BATAM
Alamat : Jl. Amad Yani No. 8 Muka Kuning, Batam
Phone : (0778) 371002 - 371003
Fax : (0778) 371001
46. KANTOR KESEHATAN PELABUAN PANJANG
Alamat : Jl. Sumatera Pelabuhan Panjang, Panjang
Phone : (0721) 31144
47. RSUD DOKTER SOEDARSO
Alamat : Jl. Adi Sucipto, Pontianak
Phone : (0561) 732077 - 737701
Fax : (0561)732077
48. RSU SAINT ANTONIUS
Alamat : Jl. KH Wahid Hasyim, Pontianak
Phone : (0561) 733626
Fax : (0561) 733263
49. RS THERESIA JAMBI
Alamat : Jl. Dr. Sutomo No.19
Phone : (0741) 23119
Fax : (0741) 20832
50. RSUD TUAL
Alamat : Jl. Merdeka No. 3, Tual
Phone : (0916) 21612 - 21613
Fax : (0916) 21614
51. KLINIK MEDILAB BATAM
Alamat : Komp. Taman Niaga Sukajadi Blok J No. 3A s/d 5
Kelurahan Baloi Permai Kec. Nongsa, Batam 29463
Phone : (0778) 7372022 - 7372023
Fax : (0778) 7372024
52. KPP BALIKPAPAN
Alamat : Jl. Yos Sudarso No.51, Balikpapan 76111
Phone : (0542) 421740
Itulah diatas merupakan daftar nama-nama tempat untuk Medical ChekUp yang Resmi. Semoga bermanfaat bagi para pelaut dan calon pelaut !!!
Terimakasih atas kunjungan dan perhatian Anda.
Baca Juga:- Cara Mengecek sertifikat pelaut online 2016
- Cara Print Database Pelaut di pelaut.dephub.go.id
- Diklat Keterampilan Khusus Pelaut & Persyaratannya yang diselenggarakan Di STIP Jakarta 2016
- Diklat Keterampilan Khusus Pelaut (DKKP) yang diselenggarakan BP3IP Jakarta 2016
- ISTILAH ISTILAH PERKAPALAN
- NAMA JENIS-JENIS KAPAL DAN FUNGSINYA
- PELAUT (Tips Sebelum Melakukan Medical Check Up)
0 Response to "Tempat Medical Check Up Pelaut Resmi Yang Ditentukan Oleh Direktorat Jenderal Perhubungan Laut"
Post a Comment